Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Notokusumo mendapatkan Bantuan Grant Competitif Fun 2023 khususnya untuk Prodi Vokasi yakni Diploma Tiga Keperawatan.
Program Competitive Fund Vokasi Tahun 2023 (Program CF Vokasi-2023) adalah mendorong dan memfasilitasi pendidikan tinggi vokasi untuk dapat menyiapkan SDM dengan kemampuan technical skill yang unggul dan relevan melalui peningkatan aspek penguatan tata kelola dan kemitraan, aspek peningkatan kualitas dan inovasi pembelajaran dan aspek pengembangan kampus merdeka mandiri yang bermuara pada peningkatan keterserapan dan kesiapbekerjaan lulusan sekaligus menuju Pendidikan Tinggi Vokasi Unggul (PT).
Pada kegiatan Grant CF ini dilakukan beberapa program kegiatan yakni perintisan Teaching Factory / TEFA sebagai pusat industri pembelajaran mahasiswa khususnya program layanan perawatan luka .
sejumlah 11 dosen Prodi Vokasi dilakukan pelatihan Wound Care Management yang bekerja sama dengan Griya Puspa Wound Care selama 5 hari.
kegiatan ini diketuai oleh Ibu Novi Widyastuti ,M.Kep selaku Wakil Ketua I bidang akademik berharap agar Stikes Notokusumo Yogyakarta memiliki Teaching Factory khususnya lembaga