PARTISIPASI MAHASISWA DALAM PEKAN OLAH RAGA BAPOMI 2021

Badan Pembina Olah Raga Mahasiswa Indonesia Pada tahun 2021 ini menyelenggarakan kegiatan Pekan Olah Raga Daerah , dengan mempertandingkan 10 cabang olah raga yakni atletik, bola vol, bulutangkis, catur, karate, Panahan, panjat tebing, pencak silat, tenis lapangan dan tenis meja .

Pada tahun 2021 ini Stikes Notokusumo Yogyakarta mengikuti cabang atletik diantaranya adalah  Cabang Olah Raga Panahan Oleh Amorita Putri, Lari 100 meter oleh Apliana Rauwa Kalowo, Enjang Nosa Rundhita yang mengikuti cabang atletik lempar Cakram, Hilmi F. mengikuti lompat jauh, dan Henny Anggreiny mengikuti cabang tolak peluru.  Pertandingan dilaksanakan dilapangan Pancasila UGM. Pada tanggal 27 – 28 November 2021.

Dalam even ini Stikes Notokusumo mendapatkan urutan ke 4 untuk cabang atletik lempar cakram dan lompat jauh.

Kegiatan ini memberikan dampak positif bagi mahasiswa STIKES Notokusumo khususnya dalam hal bertanding dan semangat untuk pantang menyerah .

Bagikan Artikel:
IMG-20211014-WA0007-300x300
IMG-20211015-WA0002-1024x1024
17-1024x1024
18-1024x1024
WhatsApp-Image-2022-01-11-at-10.09.24-1024x1024
WhatsApp-Image-2022-01-21-at-08.58.21-1024x1024
WhatsApp-Image-2022-01-20-at-09.33.29-1-1024x1024
previous arrow
next arrow